Umum
Pengumuman penting akan kami informasikan melalui Forum: PENGUMUMAN PENTING di bawah ini. Apabila kuliah berlangsung secara tatap muka sinkron tak langsung, maka gunakan aktivitas VIDEO CONFERENCE di bawah ini.
Pengumuman penting akan kami informasikan melalui Forum: PENGUMUMAN PENTING di bawah ini. Apabila kuliah berlangsung secara tatap muka sinkron tak langsung, maka gunakan aktivitas VIDEO CONFERENCE di bawah ini.
Silakan Anda cermati PENDAHULUAN di bawah ini, untuk memahami tentang capaian pembelajaran, peta kompetensi, sistem penilaian, jenis tatap muka, petunjuk mempelajari media pembelajaran, cara komunikasi dan referensi.
Semangat pagi.
Praktik mengajar merupakan hal yang penting bagi calon guru. Komponen dalam praktik mengajar terdiri dari berbagai hal meliputi: penguasaan materi, penggunaan media, pemilihan strategi belajar, keterampilan mengajar, dan lain-lain. sebelum mengetahui bagaimana strategi yang tepat dalam mengajar, mahasiswa perlu memahami konsep dasar strategi belajar mengajar.
Pertemuan ini menyajikan materi tentang konsep dasar strategi belajar mengajar. Pada pertemuan ini terdiri dari link untuk vicon, modul PDF, video paparan materi, video tutorial, link artikel jurnal, presentasi bersuara, forum diskusi, dan tugas. Para mahasiswa mohon diperhatikan durasi waktu pengerjaannya.
Selamat belajar!
MATERI
Untuk dapat menguasai capaian pembelajaran pada tatap muka ini, silakan Anda pelajari beberapa materi berikut ini.
Materi 1: Modul - Konsep dasar Strategi Belajar Mengajar
Silakan pelajari modul berikut ini. Setelah mempelajari modul ini, Anda akan memahami tentang konsep dasar strategi belajar mengajar.
Materi 2: Presentasi mengenai Konsep dasar Strategi Belajar Mengajar
Media presentasi untuk PJJ (pendidikan jarak jauh) berbeda dengan media presentasi untuk tatap muka langsung. Setelah mempelajari media presentasi ini, Anda akan memahami konsep dasar strategi belajar mengajar.
Materi 3: Engagement through partnership: students as partners in learning and teaching in higher education
Konsep dasar strategi belajar mengajar membahas mengenai konsep dasar mengajar yang harus dikuasai oleh guru atau calon guru. Artikel berikut ini membahasan mengenai partnership dalam belajar mengajar di pendidikan tinggi. Selamat belajar!.
Materi 4: Video
Video ini akan memberikan gambaran mengenai konsep dasar strategi belajar mengajar
TUGAS / TES
Anda telah mempelajari materi tatap muka ini. Apakah Anda sudah benar-benar menguasai materi tersebut? Tunjukkan kemampuan Anda dengan mengerjakan tugas atau tes berikut ini!
KOMUNIKASI
Sekarang, mari kita diskusikan materi pada tatap muka ini. Silakan berdiskusi terkait pertanyaan yang diajukan oleh dosen. Keaktifan Anda dalam berdiskusi adalah bagian dari penilaian.
Semangat pagi para mahasiswa. Bagaimana kabar Anda hari ini?
Setelah mempelajari konsep dasar strategi belajar mengajar, selanjutnya mahasiswa perlu memahami bagaimana metode mengajar yang digunakan guru. Pada pertemuan hari ini, para mahasiswa akan mempelajari apa saja metode mengajar. Selamat belajar!
MATERI
Untuk dapat menguasai capaian pembelajaran pada tatap muka ini, silakan Anda pelajari beberapa materi berikut ini.
Materi 1: Handout - Metode Mengajar
Silakan pelajari handout berikut ini. Setelah mempelajari handout ini, Anda akan memahami tentang metode mengajar.
Materi 2: A hybrid deep transfer learning model with machine learning methods for face mask detection in the era of the COVID-19 pandemic
Terdapat berbagai macam metode mengajar yang dapat dilakukan oleg guru. Apakah metode yang paling tepat? adakah persyaratnnya?
Artikel berikut ini akan memberikan gambaran mengenai metode mengajar guru. Selamt belajar!
Materi 3: Video
Video ini akan menjelaskan mengenai metode-metode mengajar guru. Setelah melihat video ini, mahasiswa dapat mengetahui berbagai macam metode mengajar secara mandiri.
KOMUNIKASI
Sekarang, mari kita diskusikan materi pada tatap muka ini. Silakan berdiskusi terkait pertanyaan yang diajukan oleh dosen. Keaktifan Anda dalam berdiskusi adalah bagian dari penilaian.
Semangat pagi. Bagaimana kabar Anda hari ini? Ayo semangat!
Strategi pembelajaran yang pertama dalah strategi Pembelajaran Aktif. Pada pertemuan ini, para mahasiswa akan dibekali pengalaman belajar tentang Strategi Pembelajaran Aktif.
Pada pertemuan ini terdiri dari link untuk vicon, modul PDF, flipbook, video paparan materi, video tutorial, link artikel jurnal, presentasi bersuara, forum diskusi, dan tugas. Para mahasiswa mohon diperhatikan durasi waktu pengerjaannya.
Selamat belajar!
MATERI
Untuk dapat menguasai capaian pembelajaran pada tatap muka ini, silakan Anda pelajari beberapa materi berikut ini.
Materi 1: Handout - Strategi Pembelajaran Aktif
Silakan pelajari handout berikut ini. Setelah mempelajari handout ini, Anda akan memahami tentang strategi pembelajaran aktif.
Materi 2: Presentasi mengenai Strategi Pembelajaran Aktif
Media presentasi untuk PJJ (pendidikan jarak jauh) berbeda dengan media presentasi untuk tatap muka langsung. Setelah mempelajari media presentasi ini, Anda akan memahami strategi pembelajaran aktif
Materi 3: Flipping the classroom for English language learners to foster active learning
Artikel berikut ini akan memberikan tambahan pengetahuan para mahasiswa terkait strategi pemebelajaran aktif.
Materi 4: Video Strategi Pembelajaran Aktif
Video ini akan menjelaskan mengenai bagaimana strategi pembelajaran aktif diterapkan. Setelah melihat video ini, mahasiswa akan dapat mempraktekkan strategi pembelajaran aktif secara mandiri.
TUGAS / TES
Anda telah mempelajari materi tatap muka ini. Apakah Anda sudah benar-benar menguasai materi tersebut? Tunjukkan kemampuan Anda dengan mengerjakan tugas atau tes berikut ini!
KOMUNIKASI
Sekarang, mari kita diskusikan materi pada tatap muka ini. Silakan berdiskusi terkait pertanyaan yang diajukan oleh dosen. Keaktifan Anda dalam berdiskusi adalah bagian dari penilaian.
Semangat pagi. Bagaimana kabar Anda hari ini? Tetap semangat!
Pertemuan ini kita akan belajar mengenai strategi pembelajarn inkuiri dan strategi pembelajaran ekspositori. Di dalam pertemuan ini akan dibahas mengenai konsep hingga langkah-langkah implementasi strategi. Selamat belajar!
MATERI
Untuk dapat menguasai capaian pembelajaran pada tatap muka ini, silakan Anda pelajari beberapa materi berikut ini.
Materi 1: Modul - Strategi Pembelajaran Inkuiri
Silakan pelajari handout berikut ini. Setelah mempelajari handout ini, Anda akan memahami tentang strategi pembeljaran inkuiri dan strategi pembeljaran ekspositori
Materi 2: Presentasi mengenai Strategi Pembelajaran Inkuiri
Media presentasi untuk PJJ (pendidikan jarak jauh) berbeda dengan media presentasi untuk tatap muka langsung. Setelah mempelajari media presentasi ini, Anda akan memahami strategi pembelajaran inkuiri.
Materi 3: Inquiry learning strategy to improve mathematics achievement of junior high school
Para mahasiswa diberikan kesempatan untuk mempelajari artikel tentang strategi pembelajaran inkuiri dan strategi pembeljaran ekspositori. Selamat belajar!
Materi 4: Video
Video ini akan menjelaskan mengenai cara implementasi strategi pembelajaran inkuiri dan strategi pembelajaran ekspositori. Setelah melihat video ini, Anda akan dapat mempraktekkan trategi pembelajaran inkuiri dan strategi pembelajaran ekspositori secara mandiri.
TUGAS / TES
Anda telah mempelajari materi tatap muka ini. Apakah Anda sudah benar-benar menguasai materi tersebut? Tunjukkan kemampuan Anda dengan mengerjakan tugas atau tes berikut ini!
KOMUNIKASI
Sekarang, mari kita diskusikan materi pada tatap muka ini. Silakan berdiskusi terkait pertanyaan yang diajukan oleh dosen. Keaktifan Anda dalam berdiskusi adalah bagian dari penilaian.
Semangat pagi. Bagaimana kabar Anda hari ini? Ayo semangat!
Pertemuan ke 6 ini para mahasiswa akan belajar mengenai strategi group learning. Dalam pertemuan ini akan dibahas mengenai konsep strategi group learning, apa saja group learning, dan bagaimana langkah-langkah mengimplementasikannya. Selamat belajar!
MATERI
Untuk dapat menguasai capaian pembelajaran pada tatap muka ini, silakan Anda pelajari beberapa materi berikut ini.
Materi 1: Handout - Pengertian Strategi Group Learning
Silakan pelajari handout berikut ini. Setelah mempelajari handout ini, Anda akan memahami tentang strategi group learning.
Materi 2: Presentasi mengenai Teknik, Kelebihan, dan Kekurangan Strategi Group Learning
Media presentasi untuk PJJ (pendidikan jarak jauh) berbeda dengan media presentasi untuk tatap muka langsung. Setelah mempelajari media presentasi ini, Anda akan memahami teknik membuat media presentasi untuk PJJ. Klik pada lambang speaker untuk mendengarkan penjelasan dosen.
Materi 3: Does Cooperative Learning Increase Students' Motivation in Learning?
Berikut ini artikel mengenai strategi group learning. Para mahasiswa bisa mempelajarinya untuk menambah pengalaman belajar.
Materi 4: Video
Video ini akan menjelaskan mengenai cara menerapkan strategi group learning. Setelah melihat video ini, Anda akan dapat mempraktekkan strategi group learning secara mandiri.
TUGAS / TES
Anda telah mempelajari materi tatap muka ini. Apakah Anda sudah benar-benar menguasai materi tersebut? Tunjukkan kemampuan Anda dengan mengerjakan tugas atau tes berikut ini!
KOMUNIKASI
Sekarang, mari kita diskusikan materi pada tatap muka ini. Silakan berdiskusi terkait pertanyaan yang diajukan oleh dosen. Keaktifan Anda dalam berdiskusi adalah bagian dari penilaian.
Semangat pagi. Bagaimana kabar Anda hari ini? Ayo semangat!
Pertemuan ke 7 ini para mahasiswa akan belajar mengenai strategi individual learning. Dalam pertemuan ini akan dibahas mengenai konsep strategi individual learning, apa saja individual learning, dan bagaimana langkah-langkah mengimplementasikannya. Selamat belajar!
MATERI
Untuk dapat menguasai capaian pembelajaran pada tatap muka ini, silakan Anda pelajari beberapa materi berikut ini.
Materi 1: Handout - Pengertian Strategi Individual Learning
Silakan pelajari handout berikut ini. Setelah mempelajari handout ini, Anda akan memahami tentang strategi individual learning.
Materi 2: Presentasi mengenai Teknik, Kelebihan, dan Kekurangan Strategi Individual Learning
Media presentasi untuk PJJ (pendidikan jarak jauh) berbeda dengan media presentasi untuk tatap muka langsung. Setelah mempelajari media presentasi ini, Anda akan memahami teknik membuat media presentasi untuk PJJ. Klik pada lambang speaker untuk mendengarkan penjelasan dosen.
Materi 3: The Implementation of Blended Learning and Peer Tutor Strategies in Pandemic Era: A Systematic Review
Berikut ini artikel mengenai strategi individual learning. Para mahasiswa bisa mempelajarinya untuk menambah pengalaman belajar
Materi 4: Video
Video ini akan menjelaskan mengenai cara menerapkan strategi individual learning. Setelah melihat video ini, Anda akan dapat mempraktekkan strategi individual learning secara mandiri.
TUGAS / TES
Anda telah mempelajari materi tatap muka ini. Apakah Anda sudah benar-benar menguasai materi tersebut? Tunjukkan kemampuan Anda dengan mengerjakan tugas atau tes berikut ini!
KOMUNIKASI
Sekarang, mari kita diskusikan materi pada tatap muka ini. Silakan berdiskusi terkait pertanyaan yang diajukan oleh dosen. Keaktifan Anda dalam berdiskusi adalah bagian dari penilaian.
Kerjakan soal Ujian Tengah Semester berikut ini. Ujian ini hanya dapat dikerjakan 1 kali saja. Persiapkan diri Anda dengan baik. Selamat mengerjakan. Semoga sukses.
Semangat pagi. Bagaimana kabar Anda hari ini? Tetap semangat!
Para mahasiswa, pada pertemuan ini kita akan belajar mengenai strategi pembelajaran kontekstual dan keterampilan mengajar. Pembelajaran pertemuan ini akan memberi pemahaman mahasiswa tentang strategi pembelajaran kontekstual dan berbagai keterampilan dalam mengajar.
Pada pertemuan ini terdiri dari modul PDF, video paparan materi, video tutorial, link artikel jurnal, presentasi bersuara, kuis, dan tugas. Para mahasiswa mohon diperhatikan durasi waktu pengerjaannya.
Selamat belajar!
MATERI
Untuk dapat menguasai capaian pembelajaran pada tatap muka ini, silakan Anda pelajari beberapa materi berikut ini.
Materi 1: Handout - Strategi Pembelajaran Kontekstual
Silakan pelajari handout berikut ini. Setelah mempelajari handout ini, Anda akan memahami tentang strategi pembelajaran kontekstual dan keterampilan mengajar.
Materi 2: Presentasi mengenai Strategi Pembelajaran Kontekstual
Media presentasi untuk PJJ (pendidikan jarak jauh) berbeda dengan media presentasi untuk tatap muka langsung. Setelah mempelajari media presentasi ini, Anda akan memahami strategi pembelajaran kontekstual.
Materi 3: Development of a contextual decision-making game for improving students' learning performance in a health education course
Artikel berikut ini memberikan pemahaman kepada mahasiswa terkait strategi pembelajaran kontekstual dan keterampilan dalam mengajar.
Materi 4: Video
Video ini akan menjelaskan mengenai cara implementasi strategi pembelajaran kontekstual dan berbagai macam keterampilan dalam mengajar. Setelah melihat video ini, mahasiswa akan dapat mempraktekkan strategi pembelajaran kontekstual dan berbagai macam keterampilan dalam mengajar secara mandiri.
TUGAS / TES
Anda telah mempelajari materi tatap muka ini. Apakah Anda sudah benar-benar menguasai materi tersebut? Tunjukkan kemampuan Anda dengan mengerjakan tugas atau tes berikut ini!
KOMUNIKASI
Sekarang, mari kita diskusikan materi pada tatap muka ini. Silakan berdiskusi terkait pertanyaan yang diajukan oleh dosen. Keaktifan Anda dalam berdiskusi adalah bagian dari penilaian.
Semangat pagi. Bagaimana kabar Anda hari ini? Ayo semangat!
Setelah mempelajari berbagai strategi pembelajaran, pada pertemuan ini mahasiswa diharapkan mampu memahami konsep model pembelajaran dan rancangan model pembelajaran di pendidikan akuntansi. Selamat belajar!
MATERI
Untuk dapat menguasai capaian pembelajaran pada tatap muka ini, silakan Anda pelajari beberapa materi berikut ini.
Materi 1: Handout - Konsep model pembelajaran
Silakan pelajari handout berikut ini. Setelah mempelajari handout ini, Anda akan memahami tentang konsep dan rancangan model pembelajaran.
Materi 3: The Application of Problem-Based Learning Strategy to Increase High Order Thinking Skills of Senior Vocational School Students
Berikut ini artikel mengenai model pembelajaran. Silakan dipelajari.
Materi 4: Video
Video ini akan menjelaskan mengenai konsep dan rancangan model pembelajaran. Setelah melihat video ini, Anda akan dapat mempraktekkan model pembelajaran secara mandiri.
KOMUNIKASI
Sekarang, mari kita diskusikan materi pada tatap muka ini. Silakan berdiskusi terkait pertanyaan yang diajukan oleh dosen. Keaktifan Anda dalam berdiskusi adalah bagian dari penilaian.
Semangat pagi. Bagaimana kabar Anda hari ini? Ayo semangat!
Pertemuan ini merupakan lanjutan dari pertemuan sebelumnya yaitu mahasiswa diharapkan mampu memahami konsep model pembelajaran dan rancangan model pembelajaran di pendidikan akuntansi. Selamat belajar!
MATERI
Untuk dapat menguasai capaian pembelajaran pada tatap muka ini, silakan Anda pelajari beberapa materi berikut ini.
Materi: Linking Students’ Timing of Engagement to Learning Design and Academic Performance
Berikut ini artikel mengenai model pembelajaran. Silakan dipelajari.
TUGAS / TES
Anda telah mempelajari materi tatap muka ini. Apakah Anda sudah benar-benar menguasai materi tersebut? Tunjukkan kemampuan Anda dengan mengerjakan tugas atau tes berikut ini!
KOMUNIKASI
Sekarang, mari kita diskusikan materi pada tatap muka ini. Silakan berdiskusi terkait pertanyaan yang diajukan oleh dosen. Keaktifan Anda dalam berdiskusi adalah bagian dari penilaian.
Semangat pagi. Tetap semangat!
Pertemuan ini mahasiswa belajar mengenai implementasi rancangan strategi dan keterampilan dalam mengajar. Setiap mahasiswa diharapkan mampu mengimplementasikan rancangan strategi dan keterampilan mengajar di pendidikan akuntansi. Selamat belajar!
MATERI
Untuk dapat menguasai capaian pembelajaran pada tatap muka ini, silakan Anda pelajari beberapa materi berikut ini.
Materi 1: Handout - implementasi rancangan strategi dan keterampilan dalam mengajar
Silakan pelajari handout berikut ini. Setelah mempelajari handout ini, Anda akan memahami tentang implementasi rancangan strategi dan keterampilan dalam mengajar.
Materi 3: Improving Learning Activity and Students’ Problem Solving Skill through Problem Based Learning (PBL) in Junior High School
Pelajari materi dari artikel berikut.
TUGAS / TES
Anda telah mempelajari materi tatap muka ini. Apakah Anda sudah benar-benar menguasai materi tersebut? Tunjukkan kemampuan Anda dengan mengerjakan tugas atau tes berikut ini!
KOMUNIKASI
Sekarang, mari kita diskusikan materi pada tatap muka ini. Silakan berdiskusi terkait pertanyaan yang diajukan oleh dosen. Keaktifan Anda dalam berdiskusi adalah bagian dari penilaian.
Semangat pagi. Tetap semangat!
Pertemuan ini mahasiswa belajar mengenai implementasi rancangan strategi dan keterampilan dalam mengajar. Setiap mahasiswa diharapkan mampu mengimplementasikan rancangan strategi dan keterampilan mengajar di pendidikan akuntansi. Selamat belajar!
Materi: Project-based Learning Activities and EFL Students’ Productive Skills in English
Pelajari artikel berikut.
TUGAS / TES
Anda telah mempelajari materi tatap muka ini. Apakah Anda sudah benar-benar menguasai materi tersebut? Tunjukkan kemampuan Anda dengan mengerjakan tugas atau tes berikut ini!
KOMUNIKASI
Sekarang, mari kita diskusikan materi pada tatap muka ini. Silakan berdiskusi terkait pertanyaan yang diajukan oleh dosen. Keaktifan Anda dalam berdiskusi adalah bagian dari penilaian.
Semangat pagi. Tetap semangat!
Pertemuan ini mahasiswa belajar mengenai implementasi rancangan strategi dan keterampilan dalam mengajar. Setiap mahasiswa diharapkan mampu mengimplementasikan rancangan strategi dan keterampilan mengajar di pendidikan akuntansi. Selamat belajar!
Materi: Implementation of Innovative Learning Material With Project to Improve Students' Outcomes on the Teaching of Hydrocarbon Alkenes
Temukan jawabannya pada makalah ini.
TUGAS / TES
Anda telah mempelajari materi tatap muka ini. Apakah Anda sudah benar-benar menguasai materi tersebut? Tunjukkan kemampuan Anda dengan mengerjakan tugas atau tes berikut ini!
KOMUNIKASI
Sekarang, mari kita diskusikan materi pada tatap muka ini. Silakan berdiskusi terkait pertanyaan yang diajukan oleh dosen. Keaktifan Anda dalam berdiskusi adalah bagian dari penilaian.
Semangat pagi. Tetap semangat!
Pertemuan ini mahasiswa belajar mengenai implementasi rancangan strategi dan keterampilan dalam mengajar. Setiap mahasiswa diharapkan mampu mengimplementasikan rancangan strategi dan keterampilan mengajar di pendidikan akuntansi. Selamat belajar!
Materi: Implementation of Multimodel Active Learning to Improve Basic Teaching Skills of Pre-Service Physics Teachers
Pelajari artikel berikut.
TUGAS / TES
Anda telah mempelajari materi tatap muka ini. Apakah Anda sudah benar-benar menguasai materi tersebut? Tunjukkan kemampuan Anda dengan mengerjakan tugas atau tes berikut ini!
Kerjakan soal Ujian Tengah Semester berikut ini. Ujian ini hanya dapat dikerjakan 1 kali saja. Persiapkan diri Anda dengan baik. Selamat mengerjakan. Semoga sukses.