Forum Diskusi 6: Mitigasi dan Pengawasan

Manfaat mitigasi

Manfaat mitigasi

oleh AIDI BI AHLIL BADRI -
Jumlah balasan: 19

Apa saja manfaat dari mitigasi yang diperoleh oleh masyarakat?

Sebagai balasan AIDI BI AHLIL BADRI

Re: Manfaat mitigasi

oleh Nora Yulita -
Mengurangi resiko bencana bagi penduduk dalam bentuk korban jiwa, kerugian ekonomi dan kerusakan sumber daya alam.
Sebagai balasan AIDI BI AHLIL BADRI

Re: Manfaat mitigasi

oleh BLESSERY GRECIA LUMONGGA -
manfaat mitigasi bagi masyarakat yang paling utama adalah mengurangi tingginya risiko kerugian yang dihadapi. selain itu, mitigasi bencana sangat penting untuk dipahami oleh setiap masyarakat guna meningkatkan kewaspadaan dan kesiagaan masyarakat secara mandiri supaya dapat mengantisipasi secara langsung. sehingga beban kerugian dan masalah yang terjadi semakin minim
Sebagai balasan AIDI BI AHLIL BADRI

Re: Manfaat mitigasi

oleh VELLA AULIA SUKMA -
menurut saya, manfaatnya mengurangi risiko bencana bagi penduduk dalam bentuk korban jiwa, kerugian ekonomi dan kerusakan sumber daya alam.
Sebagai balasan AIDI BI AHLIL BADRI

Re: Manfaat mitigasi

oleh ROHABDO M.PAZLAN SIDAURUK -
Izin menjawab kak.
Yang paling esensial, dengan program mitigasi yang efektif, akan membantu kita mengurangi dan atau bahkan menghilangkan segala hal yang dapat menyebabkan kerugian dan kerusakan sumberdaya.
Sebagai balasan AIDI BI AHLIL BADRI

Re: Manfaat mitigasi

oleh THURFATUL MUNAA -
Manfaat yang diperoleh oleh masyarakat adalah masyarakat lebih sedikit mengalami kerugian baik kerugian fisik, psikis, atau lainnya karena mitigasi adalah upaya mengurangi resiko-resiko yang akan terjadi dari suatu kejadian.
Sebagai balasan AIDI BI AHLIL BADRI

Re: Manfaat mitigasi

oleh Muhammad Faris Nizam -
Mitigasi pada umumnya dilakukan dalam rangka mengurangi kerugian akibat kemungkinan terjadinya bencana, baik itu korban jiwa dan/atau kerugian harta benda yang akan berpengaruh pada kehidupan dan kegiatan manusia.
Sebagai balasan AIDI BI AHLIL BADRI

Re: Manfaat mitigasi

oleh NAHWA CIKA RIALIDA -
Manfaat yang dapat diperoleh dari mitigasi bencana antara lain mengurangi risiko bencana bagi penduduk dalam bentuk korban jiwa (meninggal dunia, luka-luka, trauma pasca bencana), kerugian ekonomi, serta kerusakan sumber daya alam.
Sebagai balasan NAHWA CIKA RIALIDA

Re: Manfaat mitigasi

oleh SHOFIYAH MAULINA -
manfaat mitigasi untuk Mengurangi resiko/dampak yang ditimbulkan oleh bencana khususnya bagi penduduk, seperti korban jiwa (kematian), kerugian ekonomi (economy costs) dan kerusakan sumber daya alam. Sebagai landasan (pedoman) untuk perencanaan pembangunan.
Sebagai balasan AIDI BI AHLIL BADRI

Re: Manfaat mitigasi

oleh PRAMUDYA WISNU WIJAYA -
memberikan wawasan terkait kesadaran dan kesiapsiagaan menghadapi bencana yang berpotensi terjadi di kawasan tempat tinggal mereka
Sebagai balasan AIDI BI AHLIL BADRI

Re: Manfaat mitigasi

oleh Olivia Carolina Tobing -
Mengurangi resiko bencana bagi penduduk dalam bentuk korban jiwa, kerugian ekonomi dan kerusakan sumber daya alam.
Menjadi landasan perencanaan pembangunan.
Meningkatkan kepedulian masyarakat untuk menghadapi serta mengurangi dampak dan resiko bencana sehingga masyarakat dapat hidup aman.
Sebagai balasan Olivia Carolina Tobing

Re: Manfaat mitigasi

oleh RIZQI FAZRIYAH -
1. Mengurangi resiko bencana bagi manusia, alam, serta perekonomian
2. Menjadi landasan perencanaan pembangunan.
3. sebagai usaha meminimalisir dampak negatif sebuah kegiatan atau proyek
Sebagai balasan AIDI BI AHLIL BADRI

Re: Manfaat mitigasi

oleh NANDHA DWI PUTRA -
manfaat dari mitigasi yang di peroleh oleh masyarakat yaitu dapat meminimalisisir bahkan mengantisipasi berbagai bencana alam ataupun permasalahan sosial yang akan terjadi. bahkan apabila terjadi dapat mengatasinya dengan baik dan mudah.
Sebagai balasan AIDI BI AHLIL BADRI

Re: Manfaat mitigasi

oleh MUHAMMAD ISRHA -
Mengurangi resiko bencana bagi penduduk dalam bentuk korban jiwa, kerugian ekonomi dan kerusakan sumber daya alam.
Sebagai balasan AIDI BI AHLIL BADRI

Re: Manfaat mitigasi

oleh FITRIA NUR UTAMI -
mengurangi dan mengantisipasi risiko kerugian, kendala, atau hambatan bagi penduduk maupun makhluk hidup lainnya yang nantinya jika dibiarkan dapat menyebabkan kerugian, kerusakan, dan hal-hal yang tidak diinginkan
Sebagai balasan AIDI BI AHLIL BADRI

Re: Manfaat mitigasi

oleh Risna Estuning Putri -
Manfaat Mitigasi
1. Mengurangi resiko bencana bagi penduduk dalam bentuk korban jiwa, kerugian ekonomi dan kerusakan sumber daya alam.
2. Menjadi landasan perencanaan pembangunan.
3. Meningkatkan kepedulian masyarakat untuk menghadapi serta mengurangi dampak dan resiko bencana sehingga masyarakat dapat hidup aman