FORUM DISKUSI 3

diskusi

diskusi

oleh MAULANA BINTANG PRATAMA P S -
Jumlah balasan: 0

1.Peristiwa-peristiwa sejarah memiliki peran yang sangat penting dalam membentuk persepsi dan kesadaran kolektif bagi bangsa Indonesia. Pengalaman bersama dalam menghadapi penjajahan,meraih kemerdekaan, dan semangat nasionalisme yang tumbuh dari berbagai gerakan telah menyatukan rakyat Indonesia dalam satu identitas nasional yang kuat.

2.Semboyan negara "Bhinneka Tunggal Ika" ini secara jelas menegaskan bahwa keberagaman adalah bagian integral dari identitas nasional. Semboyan ini mengajarkan kita untuk menghargai perbedaan dan bersatu dari banyaknya keberagaman. Perbedaan perspektif dan pengalaman yang dimiliki oleh berbagai kelompok masyarakat di indonesia  dapat mendorong munculnya ide-ide kreatif baru serta dapat menumbuhkan kekuatan ekonomi yang semakin maju.

3.Dinamika politik pasca-kemerdekaan telah membentuk ulang identitas nasional. Pengaruh terhadap Konstruksi dan Rekonstruksi Identitas Nasional seperti Perdebatan tentang identitas nasional,dan Penguatan identitas lokal