Video 3-1 Model Gelombang Elektron
Deskripsi : Video 3-1 ini memaparkan penjelasan model bentuk gelombang elektron di sekitar inti dari suatu atom. Pembahasan juga mencakup posisi gelombang pada setiap tingkat orbitan dan dikaitkan dengan radiasi yang dipancarkan.
Tugas : Setelah anda menonton video 3-1, jawab pertanyaan berikut
- Pada detik ke : 0.20 terdapat gambar elektron berpindah dari orbit tinggi ke orbit rendah sambil memancarkan radiasi. Bagaimana menurut pandangan Anda terhadap gambar lintasan elektron tersebut?
- Pada detik ke :1.10 terdapat gambar pola interferensi gelombang berdiri. Menurut Anda dimana posisi elektro ketika itu?
- Setelah Anda melihat video 3-1 tersebut, kapan elektron berperilaku seperti gelombang, saat diam, bergerak atau saat dipercepat? Jelaskan?
- Pada detik ke : 2.10 ada gambar diagram atau flowchart. Jelaskan pengertian dari diagram tersebut?
- Pada detik ke 3:35 ada simulasi gerak elektron, pemancaran radiasi dan spektrum garis. Apa arti gambar itu semua?
Click https://youtu.be/kpa_HO6yy18 link to open resource.