Studi Kasus : Pengaruh Kompensasi, Lingkungan Kerja Dan Budaya Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan
Studi Kasus dengan Judul Pengaruh Kompensasi, Lingkungan Kerja Dan Budaya Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan, ditulis oleh Maulana Almeyda Dan Yupiter Gulo, 2022, di E Journal Manjemen TSM Vol. 2, No. 4, Desember 2022, Hlm. 151 - 160. Yang dilakukan di PT Mandiri Logistic, yaitu penelitian yang mengukur Kepuasan Kerja Karyawan dilihat dari pengaruh kompensasi, lingkungan kerja dan budaya organisasi.
Klik tautan https://jurnaltsm.id/index.php/EJMTSM/article/view/1773/1077 untuk membuka sumber.