LMS-SPADA INDONESIA



Selamat datang teman2 mahasiswa. Senang sekali bisa bertemu teman2 yang semangat untuk belajar, menambah pengetahuan untuk modal kita meniti karier di berbagai bidang yang membutuhkan teknologi komputer.
Dalam semester ini kita akan belajar Pengantar Aplikasi Komputer. Materi yang akan dipelajari yaitu Sistem Operasi Windows, Microsoft Office : MS Word, MS Excel, MS Powerpoint dan Draw IO.
Kalender Akademik Ganjil 2023/2024:
Semoga semua tetap bersemangat untuk menjelajah dalam mata kuliah Pengantar Aplikasi Komputer.
Video Pengantar Aplikasi Komputer.

Teman-teman bila memerlukan sertifikasi internasional, dapat mengikuti MOS (Microsoft Office Specialist).
Syarat untuk ujian MOS:
Silabus untuk ujian silahkan download dari link ini: Word 2019, Excel 2019, PowerPoint 2019


Forum ini dugunakan untuk tanya jawab antar mahasiswa - dosen & mahasiswa-mahasiswa.
Apabila ada pertanyaan, silakan teman2 bertanya sesuai topik-topik yang ada. Pengajar dan asisten atau teman2 lainnya bisa membantu untuk menjawab.