seperti yang telah dijelaskan kemarin pada saat pembekalan hari kedua ada beberapa pertanyaan mendasar yang dapat digunakan untuk membantu disabilitas yaitu:
1. apa yang bisa saya bantu?
2. bantuan apa yang diperlukan?
3. bagaimana saya membantu anda?
pertanyaan tersebut dapat diutarakan kepada penyandang disabilitas dengan tetap bersikap sopan dan santun