1. Pendekatan efektif dalam pendidikan kewarganegaraan untuk membentuk watak kewarganegaraan memalui pelibatan berbasis nilai, partisipasi aktif,dan pemahaman hak serta kewajiban. pendekatan ini dapat dilakukan melalui diskusi simulasi dan proyek kolaboratif yang menekankan empati serta tanggung jawab dan keadilan sosial
2. Mempengaruhi pembelajaran dengan menyediakan platform diskusi berbagi informasi dan meningkatkan kesadaran sosial,Namun ini juga dapat menyebarkan informasi yang tidak akurat atau ekstrem yang perlu dikelola dengan bijak agar dapat memperkuat karakter kewarganegaraan yang positif