Diskusi Process Costing (awal)

Job Order Costing VS Process Costing

Job Order Costing VS Process Costing

by AIDA SUHAYLA -
Number of replies: 0

Yth. Bu Sari Anggraini selaku dosen dari mata kuliah Akuntansi Biaya.

Saya Aida Suhayla 0312523001 ingin memberikan jawaban saya mengenai diskusi sesi ke 11 dengan materi Process Costing (1).

___

Perbedaan utama Job Order Costing dan Process Costing

Job order Costing

  1. Produk bervariasi atau heterogen berdasarkan pesananan customer
  2. Biaya diakumulasi berdasarkan pesanan atau pekerjaan. Jika pensanan sudah selesai maka laporan harga pokok produksi bisa langsung dihasilkan.
  3. Baiya perunit bisa dihitung dengan total biaya pekerjaan dibagi unit yang diproduksi.

Process Costing

  1. Produk di produksi secara massal atau homogen
  2. Biaya diakumulasi berdasarkan proses atau departemen. Dan bisa dilakukan secara periodik.
  3. Biaya perunit bisa dihitung dengan biaya proses dibagi unit yang diproduksi.